PBSI Mulai Desentralisasi Pelatnas

Written By Luthfie fadhillah on Jumat, 26 Oktober 2012 | 22.04




PBSI Mulai Desentralisasi Pelatnas





Penulis : Gatot Widakdo | Jumat, 26 Oktober 2012 | 21:41 WIB













JAKARTA, KOMPAS.com - Untuk pengembangan bulu tangkis di daerah, Ketua Umum PBSI Gita Wirjawan menyatakan, pihaknya akan berupaya mewujudkan desentralisasi pelatnas di tiga wilayah Indonesia, yakni bagian Barat, Tengah, dan Timur.




Desentralisasi ini tujuannya agar bibit pemain muda yang punya talenta bisa tertampung dan dimonitor dengan baik, sehingga regenerasi untuk pemain pelatnas utama bisa berjalan.


-- Gita Wirjawan




Menurut Gita, desentralisasi ini tujuannya agar bibit pemain muda yang punya talenta bisa tertampung dan dimonitor dengan baik, sehingga regenerasi untuk pemain pelatnas utama bisa berjalan.


"Karena itu pembangunan fasilitas harus bisa dipenuhi dulu di 33 provinsi. Bagian pengembangan ini harus fokus pada pencarian talenta yang tersebar di daerah," ujarnya. 


















Anda sedang membaca artikel tentang

PBSI Mulai Desentralisasi Pelatnas

Dengan url

http://thespreadofavianinfluenza.blogspot.com/2012/10/pbsi-mulai-desentralisasi-pelatnas.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

PBSI Mulai Desentralisasi Pelatnas

namun jangan lupa untuk meletakkan link

PBSI Mulai Desentralisasi Pelatnas

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger