Milan Glories kalahkan Ina All Stars 4-2

Written By Luthfie fadhillah on Sabtu, 09 Februari 2013 | 22.04



Sepakbola


Milan Glories kalahkan Ina All Stars 4-2





Penulis : Rakaryan Sukarjaputra | Sabtu, 9 Februari 2013 | 21:08 WIB











JAKARTA, KOMPAS.com- Meski telah berusia diatas 40 tahun, para mantan bintang AC Milan yang tergabung dalam Milan Glories berhasil mengalahkan para pemain muda Indonesia yang tergabung dalam Indonesia All Stars,4-2.


Bermain dalam tempo yang lambat dan sama sama berhati hati saat berbenturan fisik, para pemain Milan masih bisa memperlihatkan skema permainan yang lebih matang. Meski kerap dikurung pemain Indonesia, barisan pertahanan Milan yang dimotori Paolo Maldini mampu menahan gempuran para penyerang Indonesia.


Pemain asal Brasil Serginho membuka keunggulan Milan dengan aksi individunya menyusuri sisi kanan pertahanan Indonesia. Akan tetapi berselang sekitar 10 menit, Bambang Pamungkas mampu menyamakan kedudukan. Meski kemudian para pemain Indonesia lebih bersemangat menyerang, kerjasama apik Serginho dan Andrij Shevchenko akhirnya membuat Milan unggul 2-1 semenit sebelum berakhirnya babak pertama.


Pada babak kedua, BP kembali bisa menyamakan kedudukan melalui sundulan kepalanya, tetapi kerjasama apik Daniel Massaro, Gantz dan Serginho akhirnya membuahkan dua gol lagi melalui Gantz dan Serginho. Skor 4-2 itu bertahan hingga pertandingan usai.






Editor :


Marcus Suprihadi
















Anda sedang membaca artikel tentang

Milan Glories kalahkan Ina All Stars 4-2

Dengan url

http://thespreadofavianinfluenza.blogspot.com/2013/02/milan-glories-kalahkan-ina-all-stars-4-2.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Milan Glories kalahkan Ina All Stars 4-2

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Milan Glories kalahkan Ina All Stars 4-2

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger