Jadwal Acara Seni dan Budaya 2-4 Mei 2014

Written By Luthfie fadhillah on Kamis, 01 Mei 2014 | 22.14


Jakarta - Acara seni dan budaya berikut ini bisa Anda datangi untuk menikmati di akhir pekan nanti yang tak bakal menguras kantong karena bisa dinikmati secara gratis alias cuma-cuma.


2 Mei
- Pameran lukisan 'Okomama: Bianglala Rupa Flobamorata', 09.00 - 17.00 WITA, Taman Budaya Provinsi NTT.


Pameran karya pilihan koleksi Galeri Nasional Indonesia dan karya perupa pilihan Nusa Tenggara Timur.


- Pameran foto dan pemutaran film 'Memories from Borneo', 09.00 - 16.00 WIB, Erasmus Huis.


- Pameran seni rupa 'Kasih Tak Bertepi', 10.00 - 21.00 WIB, Galeri Cipta 2 Taman Ismail Marzuki.


- Pameran Radio Layang Swara, 10.00 - 18.00 WIB, Bentara Budaya.


- Pameran proyek seni rupa 'Swatata', 11.00 - 21.00 WIB, Ruang Rupa Gallery.


- Bincang buku foto NESW 'Fenomena Memotret dengan Smartphone', 18.30 - 21.00 WIB, Galeri Indonesia Kaya.


Dita Alangkara (AP), Ahmad Zamroni (Forbes Indonesia), Yuniadhi Agung (Kompas) dan Mast Irham (EPA), empat fotojurnalis menyadari bahwa setiap obyek dapat menjadi sebuah foto yang tetap berbicara meski hanya ditangkap dengan kamera ponsel, mereka kemudian menghasilkan sebuah buku berjudul “NESW”, kumpulan foto yang mereka ambil di sela-sela penugasan sebagai fotojurnalis.


- Pameran Lukisan 'Luka' oleh Haris Purnomo, 19.00 WIB, Salihara.


- Pembukaan pameran lukisan tunggal Yayak Yatmaka Dekaka 'Anak Perempuan dan Perkasa', 19.00 WIB, Galeri Cipta 3 Taman Ismail Marzuki.


- Film 'Maggio: Un Giorno Speciale' (2012), 19.00 WIB, Istituo Italiano di Cultura.


Roma. Pagi hari seperti hari-hari lainnya. Gina bangun dan berpakaian seperti apa yang diminta ibunya, karena ini adalah hari istimewa untuknya. Ia harus bertemu seseorang yang penting yang akan membantunya di dunia pertunjukan. Sebuah mobil dengan supir menjemputnya di tempat tinggalnya di pinggir kota. Supir itu adalah Marco, berumur sebaya dengannya.


Pada awalnya, situasi antara keduanya agak canggung. Sampai saat ada telfon dari orang penting tersebut yang mengatakan bahwa ia pun6ya banyak janji pada hari itu dan harus menunda pertemuan mereka selama satu jam. Keduanya pun harus melewati waktu dan berputar-putar di ibukota sambil saling berkenalan.


- Europe on Screen, 19.00 WIB, Epicentrum XXI.


3 Mei
- Pameran lukisan 'Okomama: Bianglala Rupa Flobamorata', 09.00 - 17.00 WITA, Taman Budaya Provinsi NTT.


- Pameran foto dan pemutaran film 'Memories from Borneo', 09.00 - 16.00 WIB, Erasmus Huis.


- Pameran Radio Layang Swara, 10.00 - 18.00 WIB, Bentara Budaya.


- Pameran lukisan tunggal Yayak Yatmaka Dekaka 'Anak Perempuan dan Perkasa', 10.00 - 21.00 WIB, Galeri Cipta 3 Taman Ismail Marzuki.


- Pameran seni rupa 'Kasih Tak Bertepi', 10.00 - 21.00 WIB, Galeri Cipta 2 Taman Ismail Marzuki.


- Pameran proyek seni rupa 'Swatata', 11.00 - 21.00 WIB, Ruang Rupa Gallery.


- Europe On Screen, 12.00 - 22.00 WIB (Erasmus Huis, IFI Salemba, Goethe Haus, dan Istituto Italiano di Cultura), 16.00 WIB (Alliance Francaise Medan) 19.00 WIB (Taman Kodok dan Pan Pacific Hotel Bali).


- Festival adat Erau: The Origin of Kutai, 15.00 WIB, Galeri Indonesia Kaya.


Sebagai cuplikan dari kemeriahan Festival Erau, para penari dan musisi tradisional Kutai didatangkan untuk tampil dalam acara ‘Erau Festival: The Origin of Kutai’. Dalam pertunjukan ini, para musisi memainkan lagu dengan gamelan kesultanan Kutai dan lagu tradisional Dayak Benuaq.


Tari-tarian khas kutai seperti Tari Persembahan dan Tari Topeng Kemindu yang datang langsung dari Kesultanan Kutai dan Tari Lilin dan Tari Belian Sentiu asli Dayak Benuaq juga memeriahkan pertunjukan.


- Pameran Lukisan 'Luka' oleh Haris Purnomo, 19.00 WIB, Salihara.


4 Mei
- Pameran lukisan 'Okomama: Bianglala Rupa Flobamorata', 09.00 - 17.00 WITA, Taman Budaya Provinsi NTT.


- Pameran foto dan pemutaran film 'Memories from Borneo', 09.00 - 16.00 WIB, Erasmus Huis.


- Pameran lukisan tunggal Yayak Yatmaka Dekaka 'Anak Perempuan dan Perkasa', 10.00 - 21.00 WIB, Galeri Cipta 3 Taman Ismail Marzuki.


- Pameran seni rupa 'Kasih Tak Bertepi', 10.00 - 21.00 WIB, Galeri Cipta 2 Taman Ismail Marzuki.


- Pameran proyek seni rupa 'Swatata', 11.00 - 21.00 WIB, Ruang Rupa Gallery.


- Europe On Screen, 12.00 - 22.00 WIB (Erasmus Huis, IFI Salemba, Goethe Haus, dan Istituto Italiano di Cultura), 19.00 WIB (Taman Kodok dan Pan Pacific Hotel Bali).


- Dengung Kuriding dari Kalimantan Selatan, 15.00 WIB, Galeri Indonesia Kaya.


Acara ini membawa detail kebudayaan masyarakat Dayak dan Kalimantan yang jarang disaksikan. Mulai dari upacara adat suku Dayak dalam rangka pesta panen dan mengusir roh jahat, pembacaan syair-syair dari Kalimantan Selatan serta tari-tarian Dayak seperti Tari Bandik Balian dan Tari Bakanjar Dayak.


- Pameran Lukisan 'Luka' oleh Haris Purnomo, 19.00 WIB, Salihara.


Anda sedang membaca artikel tentang

Jadwal Acara Seni dan Budaya 2-4 Mei 2014

Dengan url

http://thespreadofavianinfluenza.blogspot.com/2014/05/jadwal-acara-seni-dan-budaya-2-4-mei.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Jadwal Acara Seni dan Budaya 2-4 Mei 2014

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Jadwal Acara Seni dan Budaya 2-4 Mei 2014

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger